kapan peristiwa kmb terjadi
1.kapan peristiwa kmb terjadi? 2.siapakah tokoh-tokoh yang terlibat dalam kmb? 3.bagaimana proses pengakuan kedaulatan Indonesia terjadi? 4.Dimanakah peristiwa kmb diadakan? 5. apa makna kmb bagi bangsa Indonesia? 6.sebutkan hasil dari kmb?
jawaban
Jawaban dari pertanyaan diatas adalah:
1. 23 Agustus 1949.
2. Van maarseven, Sultan Hamid II, Drs. Moh. Hatta, Ratu Yuliana, Lovink, Sultan Hamengkubuwono IX.
3. Proses terjadinya pengakuan kedaulatan yang dilakukan Belanda yaitu melalui konferensi Meja Bundar yang diadakan di Den Haag pada tahun 1949. Ketika bangsa Indonesia menguandangkan kemerdekaanya pada 17 Agustus 1945, pemerintah Belanda mengacuhkan proklamasi ini dan mengirim pasukan ke wilayah Indonesia untuk memilihkan kekuasaan dari pihak kolonial Belanda.
4. Dilaksanakan di kota Den Haag, Belanda
5. KMB sebagai salah satu jalan untuk mendapatkan pengakuan kedaulatan bagi bangsa Indonesia.
6. Hasil KMB:
- Belanda akhirnya mau mengakui bahwa Republik Indonesia Serikat (RIS), sebagai negara yang merdeka dan berdaulat.
- Pembentukan Uni Belanda – RIS secara simbolis yang dipimpin oleh Ratu Belanda.
- Ir. Soekarno dan Moh. Hatta akan menjabat sebagai Presiden dan Wakil Presiden RIS yaitu untuk periode 1949-1950 dan Moh. Hatta sebagai perdana menteri.
- Kapal-kapal perang dari Belanda akan ditarik kembali, dan beberapa korvet akan diserahkan ke RIS.
- Tentara KNIL akhirnya dibubarkan, dan tentara Belanda ditarik mundur dengan catatan para anggota yang diperlukan akan dimasukkan dalam kesatuan TNI.
- Masalah Irian Barat yang tidak dimasukkan ke dalam RIS, karena masih dikuasai oleh pihak Belanda hingga sampai dilakukannya perundingan lebih lanjut.
- Pemerintah Indonesia harus menanggung utang pihak Hindia Belanda sebanyak 4,3 miliar gulden.
Pembahasan
Konferensi Meja Bundar (KMB) dilaksanakan di Gedung Parlemen di Den Haag, Belanda yaitu pada tanggal 23 Agustus 1949 – 2 November 1949.
Konferensi Meja Bundar bertujuan untuk menyelesaikan sengketa antara Indonesia-Belanda dan sekaligus untuk memperoleh pengakuan kedaulatan Indonesia yang merdeka dan berdaulat.
Kemudian pada tanggal 4 Agustus 1949, pemerintah RI menyusun dan membentuk suatu delegasi atau perwakilan untuk menghadiri KMB. Perwakilan dari Indonesia pada KMB diketuai oleh Moh. Hatta, dengan beranggotakan Mr. Moh. Roem, Prof. Dr. Soepomo, dr. J. Leimina, Mr. Ali. S, Mr. Suyono Hadinoto, Dr. Sumitro Djojohadikusumo, Mr. Abdul Karim, Kolonel T.B. Simatupang, dan Dr. Muwardi.
KMB atau Konferensi Meja Bundar dihadiri oleh Perwakilan Republik Indonesia, Belanda, dan BFO – Bijeenkomst voor Federaal Overleg yang mewakili beberapa negara yang diciptakan oleh bangsa Belanda di Indonesia.
Pertanyaan Terkait:
- Belanda menyerahkan kedaulatan kepada Republik Indonesia Serikat pada akhir Desember 1949. Akan dibentuk Uni Indonesia-Belanda. Dalam uni itu, Indonesia dan Belanda akan bekerja sama. Kedudukan Indonesia dan Belanda sederajat. Indonesia akan mengembalikan semua milik Belanda dan membayar utang-utang Hindia Belanda sebelum tahun 1949. Masalah Irian Barat akan dibahas satu tahun kemudian. ini merupakan isi dari perundingan indonesia- belanda yang dikenal dengan . Belanda menyerahkan kedaulatan kepada Republik Indonesia Serikat pada akhir Desember…
- peristiwa yangTerjadi tanggal 20 November s.d. 15 Desember 1945, antara pasukan TKR di bawah pimpinan Mayor Sumarto dan Pemuda Indonesia melawan pasukan Sekutu (Inggris). Dimulai dari insiden yang terjadi di Magelang pada tanggal 26 Oktober 1945, peristiwa ini di kenal dengan peristiwa peristiwa yangTerjadi tanggal 20 November s.d. 15 Desember 1945, antara…
- Jepang menyerah tanpa syarat kepada Sekutu pada tanggal… Jepang menyerah tanpa syarat kepada Sekutu pada tanggal… A. 6…
- proklamasi kemerdekaan bangsa indonesia merupakan. proklamasi kemerdekaan bangsa indonesia merupakan. jawaban Proklamasi kemerdekaan Indonesia merupakan…
- hal-hal berikut yang bukan menjadi pendorong lahirnya sumpah pemuda ialah Hal-hal berikut yang bukan menjadi pendorong lahirnya sumpah pemuda ialah...…
- sebelum masuk ke indonesia bangsa belanda mendapatkan rempah rempah dari sebelum masuk ke indonesia bangsa belanda mendapatkan rempah rempah dari…
- apa yang kamu ketahui tentang teks tersebut apa yang kamu ketahui tentang teks tersebut Teks Proklamasi adalah teks yang…
- Tujuan para pemuda membawa Soekarno –Hatta ke Rengasdengklok adalah? Tujuan para pemuda membawa Soekarno –Hatta ke Rengasdengklok adalah? Untuk…
- Semangat persatuan bangsa Indonesia ditandai dengan lahirnya? Semangat persatuan bangsa Indonesia ditandai dengan lahirnya? Perhimpunan Indonesia di…
- sehari menjelang proklamasi kemerdekaan negara Indonesia ada suatu peristiwa perdebatan berujung penculikan golongan tua oleh golongan muda, yang disebut peristiwa? sehari menjelang proklamasi kemerdekaan negara Indonesia ada suatu peristiwa perdebatan…
- Beberapa organisasi kepemudaan memiliki latar belakang suku dan kedaerahan, namun tidak untuk organisasi … Beberapa organisasi kepemudaan memiliki latar belakang suku dan kedaerahan, namun…
- Naskah proklamasi antara tulisan tangan dengan yang di ketik terjadi perubahan, yang benar dari pernyataan ini adalah… Naskah proklamasi antara tulisan tangan dengan yang di ketik terjadi…
- Unsur sejarah ruang berhubungan dengan aspek geografis dimana peristiwa tersebut terjadi. Dalam pengertian tersebut, yang dimaksud aspek geografis dalam unsur sejarah adalah ... Unsur sejarah ruang berhubungan dengan aspek geografis dimana peristiwa tersebut…
- Peristiwa heroik di Surabaya terjadi di hotel Yamato dikarenakan? Peristiwa heroik di Surabaya terjadi di hotel Yamato dikarenakan? Belanda…
- Salah satu unsur penting dalam peristiwa sejarah adalah waktu,karena? Salah satu unsur penting dalam peristiwa sejarah adalah waktu,karena? semua…
- perjuangan diplomasi untuk pengakuan kemerdekaan indonesia dari belanda maka dilakukan pada tangga 10 November 1946 di Cirebon. Indonesia diwakili oleh PM Sutan Syahrir Belanda diwakili oleh Prof. Scermerhorn Inggris oleh Lord Killearn, seorang diplomat ini dikenal dgn perudingan.... perjuangan diplomasi untuk pengakuan kemerdekaan indonesia dari belanda maka dilakukan…
- bagaimana proses sidang tidak resmi yang dilaksanakan bpupki Proses sidang tidak resmi yang dilaksanakan oleh BPUPKI yaitu: BPUPKI…
- berikut ini yang bukan karakteristik perjuangan bangsa indonesia sebelum abad berikut ini yang bukan karakteristik perjuangan bangsa indonesia sebelum abad…
- agresi militer belanda 2 berdampak negatif bagi bangsa indonesia kecuali Berikut dampak negatif agresi Militer Belanda II bagi bangsa Indonesia,…
- Pertempuran Surabaya 10 November 1945 kedatangan pasukan Sekutu tanggal 25 Oktober 1945 yang dipimpin oleh Brigjen A.W.S. Mallaby. Pada tanggal 30 Oktober 1945 terjadi pertempuran yang hebat di Gedung Bank Internatio di Jembatan Merah. Pertempuran itu menewaskan Brigjen Mallaby. Akibat meninggalnya Brigjen Mallaby, Inggris memberi ultimatum, isinya agar rakyat Surabaya menyerah kepada Sekutu. Secara resmi rakyat Surabaya, yang diwakili Gubernur Suryo menolak ultimatum Inggris. Akibatnya pada… Pertempuran Surabaya 10 November 1945 kedatangan pasukan Sekutu tanggal 25…