apakah himpunan berikut termasuk himpunan kosong atau bukan
a.himpunan bilangan prima genap b.himpunan bilangan genap yang habis dibagi 7 c.himpunan namabulan yang diawali huruf K d.A={X|X-4=-8, X€ bilangan asli} e.B={X|6<k<12,k € bil cacah keliptan 7
jawaban
Pembahasan :
Himpunan adalah kumpulan obyek yang didefinisikan dengan jelas.
Obyek yang termasuk dalam suatu himpunan dinamakan anggota dari himpunan tersebut.
Suatu himpunan ditulis dengan menggunakan pasangan kurung kurawal dan anggota himpunan ditulis di antara pasangan kurung kurawal tersebut.
Anggota suatu himpunan dinyatakan dengan lambang ∈, sedangkan bukan anggota suatu himpunan dinyatakan dengan lambang ∉. Anggota yang sama dalam suatu himpunan hanya ditulis satu kali.
Himpunan diberi nama dengan menggunakan huruf kapital. Misalnya A, B, dan lainnya.
Himpunan kosong adalah himpunan yang tidak memiliki anggota yang dinotasikan dengan { } atau ∅.
Mari kita lihat soal tersebut.
Apakah himpunan berikut termasuk himpunan kosong atau bukan?
a. himpunan bilangan prima genap
b. himpunan bilangan genap yang habis dibagi 7
c. himpunan nama bulan yang diawali huruf K
d. A = {x| x – 4 = -8, x ∈ bilangan asli}
e. B = {x| 6 < k < 12, k ∈ bilangan cacah kelipatan 7}
Jawab :
a. A adalah himpunan bilangan prima genap atau A = {2}
Jadi, A bukan merupakan himpunan kosong.
b. B adalah himpunan bilangan genap habis dibagi 7 atau B = {14, 28, 42, 56, 70, …}
Jadi, B bukan merupakan himpunan kosong.
c. C adalah himpunan nama bulan yang diawali huruf K atau C = ∅
Jadi, C merupakan himpunan kosong, karena tidak ada nama bukan yang diawali dengan huruf K.
d. D = {x| x – 4 = -8, x ∈ bilangan asli}
= {x| x = -8 + 4, x ∈ bilangan asli}
= {x| x = -4, x ∈ bilangan asli}
Jadi, D merupakan himpunan kosong, karena tidak ada bilangan asli yang bernilai negatif.
e. E = {x| 6 < k < 12, k ∈ bilangan cacah kelipatan 7} = {7}.
Jadi, E bukan merupakan himpunan kosong.
Pertanyaan Terkait:
- tentukan pernyataan yang benar dari pernyataan pernyataan berikut tentukan pernyataan yang benar dari pernyataan pernyataan berikut Tentukan…
- tentukan himpunan semesta yang mungkin dari himpunan himpunan berikut tentukan himpunan semesta yang mungkin dari himpunan himpunan berikut …
- diantara himpunan-himpunan berikut yang merupakan himpunan kosong adalah diantara himpunan-himpunan berikut yang merupakan himpunan kosong adalah diantara himpunan…
- bilangan asli yang kurang dari 10 bilangan asli yang kurang dari 10 2.b = {bilangan ganjil…
- kumpulan-kumpulan berikut ini yang bukan himpunan adalah kumpulan-kumpulan berikut ini yang bukan himpunan adalah KUMPULAN-KUMPULAN BERIKUT INI…
- Buatlah diagram Kartesius dari relasi “satu lebihnya dari” himpunan {2, 3, 5, 9, 12} ke himpunan {1, 4, 7, 10, 13}. Buatlah diagram Kartesius dari relasi “satu lebihnya dari” himpunan {2,…
- kumpulan berikut yang merupakan himpunan adalah kumpulan berikut yang merupakan himpunan adalah a. kumpulan siswa pemberani…
- himpunan pasangan berurutan yang merupakan korespondensi satu satu adalah himpunan pasangan berurutan yang merupakan korespondensi satu satu adalah A.…
- bilangan bulat yang lebih dari dan kurang dari 7 bilangan bulat yang lebih dari dan kurang dari 7 jawaban…
- tuliskan bilangan bulat yang kurang dari 3 tuliskan bilangan bulat yang kurang dari 3 jawaban Bilangan Bulat…
- dari diagram di bawah tentukan aturan relasinya yang mungkin dari diagram di bawah tentukan aturan relasinya yang mungkin Kelas…
- gambarlah diagram venn dari keterangan berikut gambarlah diagram venn dari keterangan berikut gambarlah diagram venn…
- tentukan himpunan penyelesaian dari pertidaksamaan tentukan himpunan penyelesaian dari pertidaksamaan a).3x + 4 ≤ 2x…
- himpunan berikut yang merupakan fungsi adalah Himpunan berikut yang merupakan fungsi adalah …. A. {(1, 1),(1,…
- Himpunan bilangan cacah yang merupakan kelipatan 6 antara 18 dan 60 adalah Himpunan bilangan cacah yang merupakan kelipatan 6 antara 18 dan…
- bilangan bulat yang kurang dari 5 dan lebih dari 1 bilangan bulat yang kurang dari 5 dan lebih dari 1…
- persamaan kuadrat yang akar akarnya 2 dan 3 adalah persamaan kuadrat yang akar akarnya 2 dan 3 adalah jawaban…
- faktorisasi prima dari 80 adalah faktorisasi prima dari 80 adalah JAWABAN 80 ₂^₄₀ ₂^₂₀ …
- temukan tiga bilangan genap berurutan yang jumlahnya sama dengan 300 temukan tiga bilangan genap berurutan yang jumlahnya sama dengan 300…
- manakah diantara bilangan berikut yang merupakan bilangan terkecil manakah diantara bilangan berikut yang merupakan bilangan terkecil a.0,625 b.0,25…