apa arti tanda tempo tersebut

apa arti tanda tempo tersebut

jawaban

Pertanyaan “Apa arti tanda tempo itu?” merupakan pertanyaan yang terdapat pada kelas 5 tema 8. Tanda tempo yang ditanyakan ada pada lagu Syukur ciptaan H. Mutahar.

Pembahasan

Tempo adalah cepat lambatnya lagu dinyanyikan. Tempo dibedakan menjadi tiga macam, yaitu tempo cepat, tempo sedang, dan tempo lambat.

Tanda tempo andante termasuk dalam tanda tempo sedang, yang berarti dinyanyikan agak cepat. Kecepatan pada tempo andante diibaratkan dengan kecepatan sama seperti orang sedang berjalan.

Sedangkan sustenuto, yang merupakan bahasa Itali, dalam bahasa Inggris berarti sustained tempo, yang berarti tempo berkelanjutan.

Jadi, apa arti tanda tempo itu?

Arti tanda tempo andante sustenuto adalah lagu dinyanyikan dengan agak cepat berkelanjutan.

Baca juga  manfaat kerajinan bahan lunak