yang bukan termasuk pasar sasaran adalah

yang bukan termasuk pasar sasaran adalah

A.gender
B.pekerjaan
C.usaha
D.harga
E.segmentasi

jawaban

A. gender

Gender adalah pembagian peran kedudukan, dan tugas antara laki-laki dan perempuan ditetapkan oleh masyarakat berdasarkan sifat perempuan dan laki – laki yang dianggap pantas sesuai norma – norma, adat istiadat, kepercayaan atau kebiasaan masyarakat

1. Produk Yang Dijual. Pakaian anak-anak, penjualan secara online.

2.Target Pasar. Kota-kota bersar seperti Jakarta, Bandung, Semarang, Surabaya, dan Kota lain di pulau Jawa yang dapat terjangkau oleh kurir pengiriman barang maksimal dalam 4 hari.

3.Karakteristik Psikologis Pelanggan.

*PENGERTIAN=

Target pasar merupakan suatu kelompok pelanggan yang menjadi sasaran pendekatan perusahaan supaya mau membeli produk yanag dipasarkannya. Target pasar juga bisa diartikan dengan suatu kelompok pembeli yang mempunyai sifat-sifat sama yang membuat pasar berdiri sendiri. Untuk menetapakn target pasar perusahaan harus menilai dengan hati segmen mana yang hendak dimasukan dan mengukur berapa segmennya.

 

*PEMBAHASAN=

Target pasar adalah sekumpulan konsumen yang menjadi sasaran perusahaan untuk membeli produk yang dijual. Dengan menentukan target market, kita dapat membagi selera konsumen ke dalam sifat dan ciri-ciri masing-masing. Sebelum menentukan target market, perusahaan harus terlebih dahulu melakukan segmentasi pasar.

Baca juga  Liabilitas keuangan dapat direklasifikasi jika?

 

*PENJELASAN=

Dalam menetapkan sasaran pasar (target pasar), perusahaan terlebih dulu harus melakukan segmentasi pasar, dengan cara mengelompokkan konsumen (pembeli) ke dalam kelompok dengan ciri-ciri (sifat) yang hampir sama. Penentuan target pasar sangat penting karena perusahaan tidak dapat melayani seluruh konsumen atau pembeli yang ada di pasar. Pembeli yang ada terlalu banyak dengan kebutuhan dan keinginan yang beragam atau bervariasi, sehingga perusahaan harus mengidentifikasi bagian pasar mana yang akan dilayaninya sebagai target pasar.