berikut yang bukan merupakan prinsip pengolahan limbah keras
A. Reduce
B. Reuse
C. Redundant
D. Recycle
jawaban
Dalam pengolahan limbah keras, yang tidak termasuk dalam salah satu prinsip yang diterapkan adalah (C) redundant.
Pembahasan
Pilihan (C) benar karena arti dari kata redundant adalah berulang sehingga tidak memiliki hubungan apapun terhadap prinsip pengolahan limbah keras.
Pilihan (A), (B), dan (D) salah karena:
- Pilihan (A): reduce adalah salah satu prinsip pengolahan limbah keras yang merupakan kegiatan mengurangi penggunaan suatu barang yang memiliki potensi menjadi limbah. Tujuan utama dari reduce adalah mencegah bertambahnya limbah di lingkungan alam. Contoh dari kegiatan reduce adalah mengurangi penggunaan kantong plastik pada supermarket dengan membawa tas belanja ketika berbelanja.
- Pilihan (B): reuse adalah salah satu prinsip pengolahan limbah keras yang merupakan kegiatan menggunakan kembali suatu barang tanpa mengubah fungsi atau bentuknya sehingga tidak menjadi limbah di lingkungan alam. Sama seperti reduce, tujuan utama dari reuse juga merupakan mencegah bertambahnya limbah di lingkungan alam. Contoh dari kegiatan reuse adalah menggunakan kembali kantong plastik ketika berbelanja di kemudian hari.
- Pilihan (D): recycle adalah salah satu prinsip pengolahan limbah keras yang merupakan kegiatan daur ulang atau mengubah fungsi dan bentuk dari suatu limbah sehingga bisa menjadi produk yang bisa digunakan kembali. Tujuan dari kegiatan recycle adalah mengurangi limbah yang ada di lingkungan alam. Contoh dari recycle adalah mengubah tempurung kelapa menjadi gantungan kunci.
Pertanyaan Terkait:
- Prinsip pengolahan limbah terdiri dari.... Prinsip pengolahan limbah terdiri dari.... A. reduce, reuse dan recycle …
- pernyataan yang benar mengenai limbah keras anorganik adalah pernyataan yang benar mengenai limbah keras anorganik adalah a limbah…
- Perhatikan pernyataan berikut! Pemilahan bahan limbah Pembersihan limbah ( ? ) Pewarnaan Pengeringan setelah pewarnaan Penghalusan bahan agar siap pakai Proses pengolahan sederhana yang dapat dilakukan untuk bahan limbah keras adalah ….. Perhatikan pernyataan berikut! Pemilahan bahan limbah Pembersihan limbah ( ?…
- Limbah yang berasal dari alam (tumbuhan dan hewan) bersifat keras, padat, dan membutuhkan waktu yang cukup lama untuk terurai dalam tanah disebut dengan limbah.... Limbah yang berasal dari alam (tumbuhan dan hewan) bersifat keras,…
- Jenis dan karakteristik limbah keras dapat dibedakan menjadi dua bagian diantaranya adalah.... Jenis dan karakteristik limbah keras dapat dibedakan menjadi dua bagian…
- Berikut yang bukan merupakan ciri-ciri limbah keras ….. Berikut yang bukan merupakan ciri-ciri limbah keras ….. A. Mudah…
- Kristinnah (2009) menyebutkan bahwa cara menangani limbah cair dan padat diharapkan tidak menyebabkan polusi dengan prinsip ekologi yang dikenal dengan istilah 4R. Penjelasan salah satu prinsip 4R berikut yang benar adalah .. Kristinnah (2009) menyebutkan bahwa cara menangani limbah cair dan padat…
- Tempurung kelapa termasuk contoh jenis limbah keras Tempurung kelapa termasuk contoh jenis limbah keras organik anorganik primer…
- Contoh dari limbah keras organik adalah… Contoh dari limbah keras organik adalah…. a.botol plastik, plastik kemasan…
- Contoh limbah keras anorganik adalah ….. Contoh limbah keras anorganik adalah ….. A. cangkang kerang,kulit udang,dan…
- pembakaran limbah plastik dengan suhu tinggi disebut pembakaran limbah plastik dengan suhu tinggi disebut jawaban Pembakaran limbah…
- Jenis limbah yang berwujud keras, padat, sangat sulit atau bahkan tidak bisa untuk diuraikan atau tidak bisa membusuk disebut? Jenis limbah yang berwujud keras, padat, sangat sulit atau bahkan…
- Perhatikan gambar di samping ini! Karya kerajinan pada gambar di atas merupakan hasil karya kerajinan memanfaatkan limbah keras anorganik berupa? Perhatikan gambar di samping ini! Karya kerajinan pada gambar di…
- Yang merupakan limbah keras organik adalah ….. Yang merupakan limbah keras organik adalah ….. A. Plastik, Pecahan…
- Limbah keras yang dihasilkan di daerah perkotaan biasanya berupa ….. Limbah keras yang dihasilkan di daerah perkotaan biasanya berupa …..…
- Pengolahan limbah padat berupa ampas tahu yang paling tepat adalah? Pengolahan limbah padat berupa ampas tahu yang paling tepat adalah?…
- berikut merupakan teknik kerajinan dari bahan limbah lunak berupa kertas berikut merupakan teknik kerajinan dari bahan limbah lunak berupa kertas…
- Salah satu prinsip penanggulangan sampah dengan cara menggunakan kembali barang bekas disebut? Salah satu prinsip penanggulangan sampah dengan cara menggunakan kembali barang…
- Bahan atau sisa pengolahan dari industri atau rumah tangga disebut ….. Bahan atau sisa pengolahan dari industri atau rumah tangga disebut…
- Salah satu cara mengatasi pencemaran lingkungan yang diakibatkan oleh limbah pabrik adalah? Salah satu cara mengatasi pencemaran lingkungan yang diakibatkan oleh limbah…