membuat magnet dengan cara elektromagnetik dapat dilakukan dengan cara

membuat magnet dengan cara elektromagnetik dapat dilakukan dengan cara

jawaban

Cara elektromagnetik adalah cara membuat magnet dengan mengaliri batang besi atau baja dengan arus listrik. Sebelumnya besi/baja dililiti dengan kawat. Kawat tersebut telah dihubungkan dengan baterai. Magnet besi yang dihasilkan akan menjadi magnet yang sementara. akan tetapi jika yang dililiti kawat adalah baja maka sifatnya adalah permanen.

 

Jadi, jawaban yang tepat adalah mengaliri arus listrik.

Baca juga  Keanekaragaman hayati dapat dipelajari untuk digunakan dan dilestarikan dengan menggunakan sistem pengklasifikasian makhluk hidup. Dibawah ini manakah yang merupakan tujuan klasifikasi?